Breaking News

santunan

kegiatan

laporan

proposal

TA'LIM MUTA'ILIM

Pertemuan kali ini ta'lim muta 'alim di bawakan oleh Ust. Sholeh As. Beliau menerangkan tentang pengertian dari Ilmu.


Ilmu itu terbagi menjadi tiga bagian :
  1. 'Ala = Tinggi " Orang yang berilmu itu drajatnya itu lebih tinggi".
  2. Latif = Lembut " Orang yang berilmu itu biasa bersikap lemah lembut dan lebih kasih sanyang terhadap sesama ".
  3. Malik = Raja " Orang yang berilmu itu bisa memimpin baik dirinya sendiri ataupun orang lain ".
Ilmu lebih bermanfaat dari apapun juga, sampai-sampai Rasulullah SAW mengatakan "kejarlah ilmu sampai ke negri cina". itu artinya ilmu harus di dapatkan, bagaimanapun caranya.

Semoga kita semua menjadi orang yang berilmu dengan terus belajar. Amin..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Berikan komentar anda ...

Designed By Blogger Templates